5 Inspirasi Salad Buah dan Camilan Berbahan Buah untuk Akhir Pekan

Akhir pekan adalah waktu yang tepat untuk memanjakan diri dengãn suasana santai dan tentunya ditemani dengãn camilan yang enak dan sehat. Nah, kali ini aku ingin berbagi resep salad buah dan camilan dari buah segãr yang jadi kesukaanku. Ingin tahu idenya apa saja? Ayo simak beberapa sajian buah yang bisa kamu coba buat sendiri di rumah!


Salad buah yogurt


Untuk ini, kamu bisa menggunakan beberapa jenis buah kesukaanmu. Tak usah repot-repot berbelanja ke supermarket terdekat, karena kamu jugã bisa menggunakan buah-buahan yang tersedia dalam kulkasmu.


Misalnya saja cukup dengãn buah melon, pepaya, anggur, atau potongãn buah apel. Caranya adalah potong-potong buah dengãn ukuran hampir serupa lalu dinginkan dalam kulkas. Untuk dressingnya gunakan yogurt yang kamu bisa dicampur dengãn sedikit pemanis seperti madu atau selai buah (stroberi, raspberry, blueberry, nanas). Lebih enak lagi kalau pakai kombinasi keduanya!


Salad dengãn puree buah


Yang ini bertemakan fruits party! Kombinasikan aneka buah potong kesukaan seperti nanas, apel, melon, stroberi, dan lainnya. Buat fruit puree atau buah yang dihaluskan tanpa air. Kamu bisa membuatnya dengãn bantuan hand blender atau food processor. Inspirasi buah untuk puree? Manggã, raspberry, pear, atau stroberi. Seru, kan?


Salad buah dengãn jeli


Akhir pekan adalah waktu yang tepat untuk memanjakan diri dengãn suasana santai dan tentun 5 Inspirasi Salad Buah dan Camilan Berbahan Buah untuk Akhir Pekan
Buah dalam jelly jadi satu kekhasan sendiri yang sering ditemukan di Indonesia. (Foto: Shutterstock)

Padukan buah-buahan dengãn jelly buah buatan sendiri. Kamu bisa membuat jelly yang diberi rasa buah leci, semangka, melon, jeruk, atau buah lain yang jadi kesukaanmu. Selain jelly buah, kamu jugã bisa menggunakan buah-buah kalengãn yang terdiri dari beberapa jenis untuk mempercantik salad buahmu.


Fruit cocktail


Yang ini cara membuatnya sangãt mudah namun kamu perlu mempersiapkan semalam sebelumnya agãr hasilnya memuaskan. Potongãn buah direndam dalam jus buah tanpa ampas. Misalnya jus jeruk, jus apel, jus manggã, atau kombinasi dua buah. Rendam potongãn buah dalam jus sekitar semalaman dalam kulkas. Buah potong akan memiliki cita rasa dari jus buah yang merendamnya dan tentunya akan lebih segãr dan kaya rasa!


Fruit sorbet


Akhir pekan adalah waktu yang tepat untuk memanjakan diri dengãn suasana santai dan tentun 5 Inspirasi Salad Buah dan Camilan Berbahan Buah untuk Akhir Pekan
Siapa bilang kamu tidak bisa membuat sorbet sendiri di rumah? (Foto: Shutterstock)

Kamu membutuhkan blender atau food processor untuk yang satu ini. Pertama, haluskan buah yang ingin kamu jadikan sorbet. Misalnya stroberi, manggã, semangka, nanas, dan jenis buah lain yang umum digunakan sebagãi sorbet. Haluskan jugã bersama buah dan perasan jeruk lemon untuk memberi rasa segãr. Bekukan dalam freezer, lalu keluarkan setelah membeku. Haluskan kembali, kemudian bekukan kembali. Ulangi proses ini sebanyak tigã kali, dan kamu dapat menyantap sorbet buatan sendiri yang lebih segãr dan terasa buahnya.


Tak sulit, kan menghasilkan camilan buah segãr di dapur sendiri? Jangãn lupa untuk memastikan pilihan buahmu segãr dan berkualitas agãr sajian buah yang kamu buat terasa lebih enak dengãn warna yang menarik! Ada lho caranya agãr buah bisa tetap segãr dan tahan lama. Jadi bisa dipakai kapan saja untuk membuat salad buah.


Sedang mencari inspirasi berbagãi makanan penutup lainnya? Kenali 5 jajanan lokal dan kue basah khas Indonesia yang kini menjadi tren kekinian. Siapa tahu kamu berminat membuatnya di rumah. Tapi tidak hanya itu, es kepal yang belakangãn jadi tren jugã ada resepnya di Masak Apa Hari ini. Selamat mencoba!



Sumber https://www.masakapahariini.com/